Rabu, 01 Februari 2012

Universitas Terbaik di Indonesia


Pada pertemuan kali ini, Saya akan mencoba memberikan informasi kepada para lulusan SMA atau sederajat dimana setelah lulus nanti ingin melanjutkan jenjang pedidikannya ke Universitas. Sebelumnya sudah saya buat artikel tentang tips agar lulus ujian masuk perguruan tinggi dimana bertujuan agar sewaktu ujian masuk dapat mengikuti dan mendapatkan hasil yang sempurna nantinya.

Baiklah, berikut ini daftar universitas terbaik di Indonesia periode 2011-2012 menurut penilaian dari Webometrics Ranking of World Universities, Laboratorium Cybermetrics:

1. 8 818 Universitas Gajah Mada Indonesia.
2. 9 825 Institute Teknologi Bandung Indonesia.
3. 19 1290 Universitas Indonesia.
4. 52 2034 Universitas Pendidikan Indonesia.
5. 46 2266 Universitas Kristen Petra.
6. 56 2475 Universitas Pertanian Bogor.
7. 57 2477 Sekolah Tinggi Teknologi Telkom.
8. 59 2542 Universitas Brawijaya.
9. 61 2623 Universitas Gunadarma.
10. 67 2843 Institute Sepuluh November Surabaya Indonesia.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar